Halaman

Rabu, 15 September 2010

Hapus Objek Gambar Tertentu dengan InPaint



Jika pada foto atau gambar Anda terdapat sebuah objek yang sangat menggangu dan Anda ingin menghilangkan objek tersebut dari foto dan gambar Anda, hilangkan saja objek tersebut dengan menggunakan software gratis bernama inpaint. Dengan inpaint, Anda dapat dengan mudah menghilangkan objek tertentu pada gambar Anda dan menggantinya dengan gambar yang sesuai dengan sekitarnya.


Penggunaan dari inpaint sangat mudah, yaitu:

1. Pilih gambar yang menurut Anda terdapat objek yang menggangu.

2. Seleksilah gambar tersebut. Seleksinya harus melebihi besar gambar tersebut.

3. Lalu klik tombol bericon start untuk menghilangkan objek tersebut. Atau bisa juga dengan mengklik menu inpaint pada toolbar dan pilih run.

4. Simpan gambar tersebut…


Download InPaint disini lengkap dengan registrasinya agar menjadikan software inpaint menjadi fullversion.
Semoga berguna dan bermamfaat...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar